Referensi Buku Gratis untuk Mahasiswa, Peneliti dan Ilmuwan


Meneliti adalah pekerjaan intelektual. Untuk dapat menghasilkan karya ilmiah yang mumpuni dan dapat dipertanggungjawabkan, tidak sedikit para mahasiswa dan ilmuwan yang ‘kerepotan’ untuk ke perpustakaan maupun mencari dari internet tentang hasil penelitian dari dalam dan luar negeri. Di rimba dunia maya, sulit memisahkan antara sumber yang memiliki kredibilitas tinggi dengan sumber yang tak bisa dipertanggungjawabkan. Namun demikian, banyak juga website-website yang dapat dijadikan referensi tepercaya.  Berikut hasil penelusuran Porbess ke berbagai situs penyedia layanan ebook ilmiah yang bisa dijadikan rujukan sumber penelitian.

http://avaxhome.ws/
Situs ini menyediakan buku-buku yang terkenal di pasaran dunia dengan berbagai tema, dalam bentuk ebook gratisan. Misalnya buku Six Sigma Workbook for Dummies, Financial and Managerial Accounting, Instant Marketing for almost Free, Tested Advertising Methods dan lainnya. Cukup membantu bagi para mahasiswa yang butuh buku-buku berkelas dunia yang memuat beragam hasil penelitian tanpa harus mengeluarkan uang banyak ke perpustakaan atau fotokopi.

http://www.moreofit.com/similar-to/library.nu/Top_10_Sites_Like_library.nu/
Ini adalah situs yang merujuk kepada situs-situs lain penyedia jasa ebook referensi dan hasil penelitian. Bila para peneliti atau mahasiswa ingin mengetahui website apa saja yang bisa dijadikan rujukan untuk mengunduh buku-buku bermutu, silahkan berkunjung ke situs ini.

http://www.magazinesdownload.com
Tidak hanya buku yang bisa dijadikan referensi ilmiah, majalah juga salah satu sumber data sekunder yang perlu didapatkan. Situs ini menyediakan ratusan majalah dalam bentuk PDF dengan beragam tema, mulai dari fotografi, arsitek, elektronik, ekonomi dan bisnis, fesyen, dan lainnya. Majalahnya pun bukan majalah ‘kemaren sore’, melainkan majalah-majalah top dunia seperti Forbes, The Economist, Newsweek dan majalah lain yang umumnya memiliki hasil-hasil penelitian dari internal mereka.

http://www.ebook3000.com
Di Amerika, ebook adalah produk literasi yang tidak kalah larisnya dengan buku konvensional. Banyak penulis, termasuk ilmuwan di Amerika kini beralih menulis ebook ketimbang buku dalam menuangkan hasil penelitian mereka. Situs ini menyediakan beragam tema penelitian yang layak diunduh untuk menunjang riset Anda.

http://ebookee.org/
Mirip dengan situs di atas, website ini juga menyediakan ratusan ebook untuk mendukung referensi penelitian.

http://www.pdffolder.com/
Situs ini menyediakan beragama ebook dengan spesialisasi tema kewirausahaan dan manajemen, cocok untuk mereka yang sedang meneliti dua bidang tersebut. Kategorinya ada yang membahas tentang etika bisnis, pengembangan bisnis, keuangan, sumber daya manusia, akuntasi, ekonomi maupun hukum niaga.

Meski anggaran APBN untuk penelitian hanya 0,3 persen, namun hal tersebut tidak perlu menjadi hambatan bagi para ilmuwan di Indonesia. Sebab dunia yang sudah terbuka lebar dan mudah diakses ini sangat membantu proses pencarian data maupun hasil penelitian. Apalagi universitas-universitas top dunia membuka kursus gratis bagi siapapun yang ingin belajar jarak jauh. Ini membuktikan bahwa dunia sains, dunia penelitian, tidak lagi menjadi menara gading yang hanya dapat diakses oleh orang-orang berduit saja.

9 komentar:

  1. sangat bermanfaat gan,coba tekape dulu ya gan

    BalasHapus
  2. wah, enak donk jadi mahasiswa punya buku grtis..

    BalasHapus
    Balasan
    1. kalo di luar, buku2 emang gratis dibagiin gan..makanya negara sono pada maju2 ipteknya..ga kayak di kita, kudu beli bajakan buku dulu biar murah..hehe

      Hapus
  3. Hi, i feel that i noticed you visited my website so i got
    here to return the prefer?.I am trying to to find issues
    to enhance my web site!I suppose its good
    enough to use some of your ideas!!http://bit.ly/14DGx9C

    BalasHapus
  4. Highly energetic post, I enjoyed that bit. Will there be a part 2?



    My site cedarfinance.com

    BalasHapus
  5. I got thiѕ wеb site fгom my рal
    who tоld me rеgагding this websіtе
    anԁ at the moment this time Ӏ аm visiting
    thіs website and reading vеry informatіve content at this
    tіme.

    Мy web site http://ipadrepaikl.blog.com/

    BalasHapus
  6. I think the аdmin of this site is genuinely wоrking hаrd in
    support of his web ѕite, bеcаuse hеre еνery stuff is quality
    baѕed infοгmаtіon.


    Look at my webpаge; ipad Repair kl

    BalasHapus
  7. I'm amazed, I must say. Rarely do I encounter a blog that's both equally еԁucаtive and engaging, and withοut a doubt,
    you've hit the nail on the head. The problem is something too few men and women are speaking intelligently about. I am very happy that I stumbled across this during my search for something regarding this.

    Here is my weblog: iphone repair selangor

    BalasHapus